Welcome to Dian Kurniawati blog

Welcome to  Dian Kurniawati blog
Sebaik-baik manusia adalah manusia yang bermanfaat bagi manusia yang lain

Minggu, 08 Juli 2012

wahai calon imamku, takkan habis ku berdoa untuk jadi kekasih halalmu

بِسْــــــــــــــــمِ اﷲِالرَّحْمَنِ اارَّحِيم

Duhai adam,,,
Maaf jika ku terlalu sombong menyembunyikan kekagumanku, jika ku terlalu angkuh memendam perasaanku, dan terlalu naif menginginkanmu menjadi imamku,,,

Maafkan aku sebab ku tahu, mengekang nafsu itu amatlah susah... sebab aku selalu "bengkok" dalam mendidik nafsuku, sebab..... perasaan menderaku, logika membantahku...... SEBAB... terlalu banyak sebab sebenarnya akhi,,, jadi maklumilah...

Sedangkan Cinta dan Nafsu itu begitu tipis perbedaannya, salah-salah tergelincir dalam Zina jika kita tak waspada, salah-salah aku mengajakmu kepada Cinta Buta, yang menjadi propaganda syaitan...

Sedangkan Allah perintahkan kita jauhi Zina...
Zina mata karena melihat yg bukan halal kita dengan berlebihan,,,
Zina telinga dengan mendengarkan hal2 yg dapat membangkitkan syahwat,,,
Zina mulut dengan mengucapkan kata2 kotor, Zinanya fikiran dan hati dengan mengimajinasikan dan meng"ingin"kannya...
Ini yang ingin ku hindari... mengumbar cinta hingga kabur antara definisi Cinta yang Syar'i dengan Cinta yang berlandaskan Nafsu, sebelum kau di HALAL kan bagiku...


Akhi,,,ku tau ini tidaklah mudah ku hadapi sendirian... Jika kau tahu dan kau mengerti apa yang aku inginkan, bahwa yang halal yang aku dambakan,

Istikharah lah jawabannya...

Kemudian datangilah kedua Orang tuaku,

Pinanglah aku,,,
bersandinglah denganku,
pimpinlah aku,,,

Yang selalu aku nantikan dalam malam panjangku diatas sajadah cintaku, semoga kau lah jawaban untukku...
Semoga kau tulang rusuk yang tercipta untukku, aku yakin...karena tulang rusuk takkan tertukar,,, DAN PERHITUNGAN ALLAH TIDAK AKAN KELIRU... YAKINLAH...

Bersabar dan Ikhtiar menunggu dia dengan cara yang Syar'i ,ku tunggu TA'ARUF & KHITBAH mu dalam mencari Ridha Allah yg HALAL...

Stumble
Delicious
Technorati
Twitter
Digg
Facebook
Reddit
Feed

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

mengatakan